Home > #ambarawa

Kunjungi Ambarawa, Kapolda Jateng Bantu Dan Hibur Warga Terdampak Gempa

AMBARAWA[Kampusnesia] - Gempa swarm yang terjadi 24 kali dalam sehari di Salatiga dan Kabupaten Semarang, mendapat perhatian Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi. Bersama para pejabat utama, Kapolda mengunjungi Posko Pengungsian Korban Gempa di Kelurahan Pojoksari, Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Semarang, Senin (25/10) siang. Di lokasi pengungsian itu terdapat 120 warga dewasa dan

Read More

292 WBP Lapas Ambarawa Ikuti Vaksinasi Covid-19 Tahap 2

AMBARAWA[Kampusnesia] - Ratusan warga binaan pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIA Ambarawa, Kabupaten Semarang kembali ikuti vaksin Covid-19 tahap kedua, setelah sebelumnya mereka mendapatkan vaksin tahap pertama. PLT Kepala Lapas Kelas IIA Ambarawa Budi Yuliarno mengatakan sebanyak 292 warga binaan lapas mengikuti kegiatan vaksinasi massal, untuk tahap kedua. Vaksinasi di dalam lapas, lanjutnya,

Read More

Lapas Ambarawa Gelar VCT Bagi Warga Binaan

AMBARAWA[Kampusnesia] - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Ambarawa menggelar Voluntary Counselling and testing (VCT) terhadap warga binaan, sebagai upaya untuk pencegahan dan penularan HIV/AIDS di lapas tersebut. Kasubsi Bimbingan Kemasyarakatan dan Perawatan (Bimkemaswat) Lapas Kelas II A Ambarawa Agus Wijayanto mengatakan kegiatan layanan VCT untuk mendeteksi dini HIV/ AIDS bagi

Read More

351 Warga Binaan Lapas Ambarawa Terima Remisi

AMBARAWA[Kampusnesia] - Sebanyak 351 narapidana (Napi) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Ambarawa, Kabupaten Semarang menerima remisi (pengurangan hukuman) yang bertepatan HUT Kemerdekaan RI ke-76. Plt Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Ambarawa Budi Yuliarno mengatakan secara keseluruhan jumlah narapidana mencapai 417 orang. Menurutnya, dari jumlah tersebut, sebanyak 351 orang narapidana menerima

Read More

DPRD Jateng Minta Pemerintah Lebih Tegas Dalam Cegah Pemudik

AMBARAWA[Kampusnesia]  - DPRD Jateng meminta pemerintah dapat lebih tegas dalam menerapkan pembatasan sosial, sebagai upaya untuk pencegahan penyebaran Covid-19, mengingat masih banyaknya pemudik yang lolos dan peningkatan aktivitas di pasar tradisional menjelang Idul Fitri. Ketua DPRD Jateng Bambang Kusriyanto mengatakan, angka positif Covid-19 di Jateng terus meningkat, akibat banyaknya pemudik dari

Read More

Cegah Covid -19, Sebanyak 150 Napi Lapas Ambarawa Dibebaskan

AMBARAWA[Kampusnesia] - Sebanyak 150 narapidana (Napi) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) kelas II A Ambarawa dibebaskan, sebagai upaya untuk pencegahan penyebaran Covid-19 di Lapas tersebut. Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) kelas II A Ambarawa Warsianto mengatakan para napi yang dibebaskan adalah yang sudah menjalani 2/3 masa hukuman. Sedangkan sisa pidana bagi napi yang

Read More

Lapas Ambarawa Dukung Progam Resolusi Pemasyarakatan 2020

AMBARAWA[Kampusnesia] - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Ambarawa, Kabupaten Semarang dukung progam Dirjen Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia tentang Resolusi Pemasyarakatan 2020, dengan upaya melakukan peningkatan sinergi dan kolaborasi antara jajaran pemasyarakatan dengan pers dan stakeholder lainnya. Kalapas Kelas II-A Ambarawa, Warsianto mengatakan pengetahuan publik akan pemasyarakatan selama

Read More

Peringati HUT TNI, Kodam IV/Diponegoro Gelar Atraksi Divile Pasukan

AMBARAWA[Kampusnesia] - Dalam rangka HUT TNI Ke-74 Kodam IV/Diponegoro menggelar serangkaian kegiatan di antaranya upacara, pameran alat utama sistem persenjataan (alutsista) dan devile pasukan, yang dipusatkan di Lapangan Panglima Jendral Soedirman Ambarawa, Sabtu (5/10). Kegiatan memperingati HUT TNI Ke -74 yang mengusung tema TNI Profesional Kebanggaan Rakyat itu, dihadiri Pangdam IV/Diponegoro,

Read More

TNI Siap Di Garis Terdepan Jaga Kedaulatan NKRI

AMBARAWA[Kampusnesia]  - Sudah semestinya TNI berada di garis terdepan menjaga kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia, di tengah kondisi bangsa ini yang masih menghangat. Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengatakan sudah semestinya TNI berada di garis terdepan menjaga kedaulatan NKRI. “Hari ini menjadi penting, bagaimana kondisi bangsa dan negara yang hangat ini, TNI menjadi penting

Read More

KAI Daop 4 Ikut Meriahkan Hari Anak Nasional Dengan Gelar Lomba Mewarnai

SEMARANG[Kampusnesia] – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 4 Semarang peringati Hari Anak Nasional dengan menggelar lomba mewarnai gambar perkeretaapian bagi anak-anak. Selain lomba mewarnai juga digelar lomba fashion show di atas kereta api yang digelar di Museum Kereta Api, Ambarawa, Selasa (23/7), dengan diikuti puluhan anak. Kegiatan lomba

Read More