Ganjar Minta Semprotan Disinfektan Di Sekolah Dipastikan Harus Aman
SALATIGA[Kampusnesia] - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengecek sejumlah sekolah di Kota Salatiga dalam rangka persiapan pembelajaran tatap muka dengan mengunjungi SMAN 2 Salatiga, SMKN 1 Salatiga, SMPN 6 Salatiga dan SDN Dukuh 01 Salatiga, Rabu (17/3). Ganjar juga mengecek secara detil semua sarana prasarana terpenuhi untuk sekolah menggelar pembelajaran tatap
Read More