Revisi UU MD3 Bakal Jadi Bumerang Bagi Wakil Rakyat
SEMARANG(Kampusnesia) - Revisi beberapa pasal UU No 17/2014 tentang MPR, DPD dan DPR (UU MD3) yang memungkinkan para pengkritik DPR dipidanakan, bakal berpotensi menjadi bumerang bagi wakil rakyat di Senayan. Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi (STIKOM) Semarang, Drs H Gunawan Witjaksana M Si mengatakan revisi itu sangat gegabah dan akan menjadi
Read More